Kategori: News

6 April 2025
Jakarta, radarbaru.com – LSM PENJARA 1 menyampaikan keprihatinan mendalam dan protes keras atas pengesahan Revisi Undang-Undang Badan Usaha Milik Negara (UU BUMN) yang menghapus status kerugian BUMN sebagai kerugian negara. Pasal 4B dalam revisi ini dinilai berpotensi menghilangkan akuntabilitas publik dan membuka ruang gelap bagi praktik korupsi berjubah legalitas. Ketentuan tersebut menyatakan bahwa kekayaan dan […]
TERBARU
26 Maret 2025








