Kategori: News

4 minggu yang lalu
Radar Baru, Magelang – PT Lio Collection memandang penguatan petani hutan rakyat sebagai kunci menghadapi tantangan perdagangan global yang semakin menuntut keberlanjutan. Komitmen tersebut diwujudkan melalui Sustainable Forest Partnership Program, yang ditandai dengan penyerahan sertifikat Sistem Verifikasi Legalitas dan Kelestarian (SVLK) kepada Kelompok Tani Hutan (KTH) Ngudi Rahayu di Desa Majaksingi, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, […]








