Kategori: Daerah

Sanggar Anak Tumbuh & Paragon Corp Gelar “Dolan Ndeso”: Jelajah Desa, Bermain, dan Berbudaya di Panjangrejo
2 bulan yang lalu

Bantul, radarbaru.com — Sanggar Anak Tumbuh bekerja sama dengan Paragon Corp menyelenggarakan kegiatan edukatif “Paragonian Bergerak Dolan Ndeso: Jelajah Desa, Bermain dan Berbudaya” di Kalurahan Panjangrejo, Pundong, Bantul. Acara yang berlangsung pada Senin pagi ini menghadirkan pengalaman belajar budaya dan ekologi bagi ratusan peserta lintas usia. Kegiatan diikuti oleh 100 siswa PAUD-SD, 50 guru dan […]